01.53
0
Bahan:
1 buah pisang Ambon.
Cara membuat:
Cuci bersih pisang Ambon, lalu kupas
Kerik halus pisang, masukkan ke dalam cangkir
Anda bisa menambahkan air tomat atau air jeruk pada kerikan pisang
Cara pemberian:
Untuk pertama kali, sebaiknya Anda memberikannya cukup sebanyak 1 sendok teh. Hari-hari berikutnya bisa ditambah sehingga dapat menghabiskan 1 atau 2 buah pisang.

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Komentar Anda

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.